Jum’at, 10 Januari 2025 telah dilaksanakan Pelatihan Implementasi Pelayanan Prima (Excellent Service) bagi Petugas Pelayanan PTSP & Sekuriti Pengadilan Negeri Muara Bulian oleh BRI Cabang Muara Bulian.
Pelatihan ini disampaikan oleh Manajer Operasional BRI Cabang Muara Bulian, dilaksanakan di Ruang Sidang Cakra dan diikuti tidak hanya Petugas Pelayanan dan Sekuriti, namun juga Ketua, Wakil Ketua, Para Hakim, dan seluruh aparatur Pengadilan Negeri Muara Bulian.








« Next: Penandatangan Pakta Integritas oleh Ketua Pengadilan Negeri Se-Wilayah Hukum Pengadilan Tinggi Jambi »« Previous: Pelatihan Bahasa Isyarat dan MoU PN Muara Bulian dan SLBN Muara Bulian